<img height="1" width="1" style="display:none" src="https://web.archive.org/web/20210521174020im_/https://www.facebook.com/tr?id=186784942049922&amp;ev=PageView&amp;noscript=1">
The Wayback Machine - https://web.archive.org/web/20210521174020/https://nasional.republika.co.id/berita/nasional/daerah/mf0ahw/tradisi-ramadhan

Saturday, 10 Syawwal 1442 / 22 May 2021

Saturday, 10 Syawwal 1442 / 22 May 2021

KPU Papua Tetapkan Enam Pasang Cagub-Cawagub

Jumat 14 Dec 2012 12:41 WIB

Rep: Antara/ Red: Indah Wulandari

pilkada Papua (ilustrasi)

pilkada Papua (ilustrasi)

Foto: utuhdaedini

REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Papua menetapkan enam pasangan calon gubernur dan wakil gubernur yang akan bersaing dalam pemilihan kepala daerah (pilkada) Papua 2013.

Ketua KPU Papua Benny Sweny mengemukakan nama-nama calon pada Jumat (14/12). Setelah Kamis malam tersaring enam nama calon pasangan.

Mereka antara lain pasangan Lukas Enembe-Klemen Tinal, Habel Melkias Suwae-Yop Kogoya, MR Kambu-Blasius Pakage, Alek Hesegem-Marthen Kayoi, Wellington Wena-Waynand Watori dan Noak Nawipa-Jhon Wob.

“Sesuai jadwal KPU, pada Sabtu (15/12) akan dilakukan penarikan nomor urut yang akan diikuti keenam pasangan tersebut,” terang Benny.

Sementara pasangan yang dinyatakan gugur dalam rapat pleno KPU adalah pasangan Bas Suebu-Jhon Tabo, Jhon Karuba-Willy Magay dan Yan Yembisa-Hemskercke Bonai. Selama proses berlangsung,
Kantor KPU Papua yang berlokasi di Jalan Soa Siu Dok II Bawah Kota Jayapura tampak dijaga ketat ratusan aparat keamanan.

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
 
 
 
 
 
 

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA